
Dosen Unismuh Makassar Raih Peringkat Teratas Sinta dengan Prestasi Lintas Bidang
MAKASSAR – Dr Ir Muhammad Syarif dosen Fakultas Teknik Universitas Muhammadiyah (Unismuh) Makassar mencatatkan prestasi gemilang. Ketua Bidang Advokasi dan Kode Etik Keinsinyuran PII Cabang Makassar itu menduduki peringkat pertama berdasarkan perolehan skor Sinta di […]