UAD Kirim Kloter Kedua Relawan Kemanusiaan ke Aceh, Perkuat Misi Pemulihan Psikososial
Universitas Ahmad Dahlan (UAD) melalui Pusat Studi Mitigasi dan Penanggulangan Bencana (PSMPB resmi mengirimkan kloter kedua relawan untuk bergabung bersama Muhammadiyah Disaster Management Center (MDMC) DIY dalam penanganan bencana di Aceh. Upacara pelepasan digelar dengan […]