Pendampingan PKM UMTAS Beri Motivasi Mahasiswa
UM Tasikmalaya (UMTAS) memberi pendampingan Program Kreativitas Mahasiswa (PKM) melalui Zoom Meeting dan YouTube. Kegiatan ini dipandu oleh mahasiswa PGSD UMTAS, Dita Sri Rahayu sebagai pembawa acara. Turut hadir Rektor UMTAS, Dr Ahmad Qonit AD […]