UMPKU Surakarta Lantik 179 Mahasiswa Profesi Ners, Rektor Tekankan Integritas dan Profesionalisme
Universitas Muhammadiyah PKU (UMPKU) Surakarta kembali melangsungkan pelantikan dan pengambilan sumpah profesi ners bagi 179 mahasiswa dari kelas reguler dan kelas kerja sama rumah sakit. Acara tersebut digelar di Swiss-Belinn Saripetojo, Laweyan, Solo, pada Rabu […]