
Warta PTM Kronik
Sukses Digelar, 2nd IECON Fakultas Ekonomi dan Bisnis Unismuh Makassar Hadirkan Pembicara dari Empat Negara
Fakultas Ekonomi dan Bisnis (FEB) Universitas Muhammadiyah Makassar (Unismuh) kembali sukses menyelenggarakan International Economics and Business Conference (IECON) yang kedua. Acara ini berlangsung secara hybrid di Gedung Balai Sidang Muktamar Lantai 2 Unismuh dan melalui […]