Tim King Phoenix UAD Sabet Juara III Kontes Robot Terbang Indonesia 2025
Tim King Phoenix dari Universitas Ahmad Dahlan (UAD) berhasil meraih Juara III dalam ajang Kontes Robot Terbang Indonesia (KRTI) 2025 yang digelar pada 16–21 Oktober 2025 di Universitas Andalas dan Lanud Sutan Syahrir, Kota Padang. […]