Memasuki Milad ke-4, UMAM Mantapkan Diri sebagai Etalase Internasionalisasi Muhammadiyah
Universiti Muhammadiyah Malaysia (UMAM) memasuki usia keempat dengan langkah yang semakin mantap di panggung pendidikan global. Peringatan Milad ke-4 yang digelar pada Rabu (27/11/2025) tidak hanya menjadi ajang refleksi perjalanan, tetapi juga menegaskan posisi UMAM […]