Lulusan Dokter Angkatan 53 FKK UMJ Diangkat Sumpah
Fakultas Kedokteran dan Kesehatan Universitas Muhammadiyah Jakarta (FKK UMJ) menggelar Angkat Sumpah Dokter Angkatan 53 di Aula dr Syafri Guricci, Rabu (31/1/2024). Sebanyak 15 lulusan Program Studi Profesi Dokter diangkat sumpah oleh Dekan FKK UMJ […]