
Mahasiswa FT UMJ Ciptakan Mesin Pencacah Daun, Dukung Pengelolaan Limbah di Pondok Pesantren
Sebagai bagian dari upaya mendukung keberlanjutan dan pemberdayaan pesantren, mahasiswa Fakultas Teknik Universitas Muhammadiyah Jakarta (FT UMJ) baru-baru ini memperkenalkan sebuah mesin pencacah daun yang inovatif kepada Pondok Pesantren Al-Adalah. Pondok ini terletak di Desa […]